Berkat kemenangan atas Hoffenheim, Bayern Muenchen memantapkan posisi di puncak klasemen Bundesliga dengan raihan 42 poin, unggul empat poin dari peringkat kedua Bayer Leverkusen.