Ketahui cara konsumsi yang tepat serta manfaat lain, seperti sifat antioksidan dan antiobesitas, demi kesehatan tubuh yang ...
Merdeka.com - Bajakah merupakan jenis tanaman yang banyak ditemui di pulau Kalimantan. Tanaman yang biasa tumbuh di hutan ini sering digunakan sebagai obat herbal bagi sebagian masyarakat Indonesia, ...
Akar bajakah memiliki berbagai manfaat sebagai obat tradisional, seperti antibakteri, antiobesitas, anti diabetes, pelindung ...
Kami uji cobakan, kemudian ada pengalaman empiris. Mereka percaya. Mencit disuntikkan zat pembuat kanker. Kemudian diobati dengan tanaman Bajakah. Berhasil ketika berdasarkan uji lab itu,” ujar ...
Akar bajakah efektif turunkan berat badan dan cegah diabetes. Simak cara konsumsi yang benar serta manfaat lainnya, seperti ...
Peneliti obat kanker dari tanaman Bajakah, Yazid Rafli Akbar (pertama kiri), Aysa Aurelia Maharani (kedua kanan), dan Anggina Rafitri (pertama kanan) berfoto bersama usai diberi piagam penghargaan ...
Jakarta, Beritasatu.com - Penelitian awal tanaman bajakah sebagai obat kanker yang dilakukan tiga pelajar SMA 2 Palangkaraya, Kalimantan Tengah, masih menuai pro dan kontra di masyarakat. Pasalnya, ...
Kepala Balitbang Siswanto mengungkapkan, bajakah dalam bahasa Dayak artinya akar-akaran. Jadi bajakah bukanlah nama spesies tanaman. Sehingga harus melewati beberapa tahapan uji penelitian yang ...
Jakarta - Dua siswi SMA di Palangkaraya, Aysa Aurealya Maharani dan Anggina Rafitri, berhasil memperkenalkan tanaman akar bajakah tunggal sebagai obat kanker payudara dalam ajang World Invention ...
Beritasatu.com - Akar bajakah akhir-akhir ini menjadi viral di media sosial lantaran menjadi tanaman yang diyakini dapat menyembuhkan kanker payudara. Hasil penelitian sederhana dilakukan oleh dua ...
mengenai khasiat dari akar Bajakah, yang dinilai mampu mengobati penyakit kanker payudara. Hal itu diungkapkannya pada saat melakukan penandatanganan kerja sama, pengembangan tanaman obat ...